Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Kepulauan Anambas 2020 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Anambas

Saat ini Publikasi Kabupaten Kepulauan Anambas Dalam Angka 2025 sudah tersedia dan dapat diakses disini.

Kunjungi website layanan Statistik Sektoral kami (Slambe) disini.

Dalam rangka peningkatan kualitas pelayanan data dan pelayanan publik BPS Kabupaten Kepulauan Anambas, mohon partisipasi Sobat Data untuk mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) 2025 pada link ini

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Kepulauan Anambas 2020

Nomor Katalog : 4101002.2105
Nomor Publikasi : 21050.2019
ISSN/ISBN : 2721-7345
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 30 Desember 2020
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 20.21 MB

Abstraksi

Data Sosial Ekonomi sangat dibutuhkan untuk memberikan gambaran pencapaian hasil pembangunan dan dapat digunakan sebagai bahan evaluasi program pembangunan. Secara khusus terkait data sosial ekonomi seperti sandang, pangan, papan, pendidikan, kesehatan, keamanan, dan kesempatan kerja yang diperoleh melalui Susenas sangat diperlukan untuk mengetahui seberapa jauh hasil pembangunan memberikan dampak positif pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) dirancang untuk menghasilkan data sosial-ekonomi penduduk pada sektor pendidikan, kesehatan, lingkungan perumahan, sosial budaya, konsumsi/pengeluaran rumah tangga, dan persepsi masyarakat mengenai kesejahteraan rumah tangga.Publikasi Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Kepulauan Anambas Tahun 2020 merupakan data sosial ekonomi yang dihasilkan dari data pokok (kor) Susenas 2020 (Daftar VSEN20.K dan VSEN20.KP), yang dilaksanakan di Kabupaten Kepulauan Anambas. Data yang disajikan pada publikasi ini umumnya adalah angka persentase dari suatu populasi yang dipilah menurutipe daerah, sehingga pengguna data dapat mengetahui perbedaan tingkatkesejahteraan antar wilayah. Sejumlah data dibedakan pula menurut jenikelamin untuk memenuhi kebutuhan analisis gender.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Anambas (Statistics of Kepulauan Anambas Regency)Jl. Soekarno-Hatta RT04 RW02

Tarempa Selatan

Siantan

Kepulauan Anambas 29791 || E-mail: bps2105@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik